Inilah Wanita Yang Menjadi Suara Siri di iPhone

Posted by Ichi Hikaru in

Inilah Wanita Yang Menjadi Suara Siri di iPhone - Hampir semua orang sekarang tau apa itu iPhone , dan lagi saya pikir juga hampir semua orang penggila iphone tau Tentang aplikasi Siri yang menjadi kebanggaan iPhone . Namun tidak semua orang tau siapa manusia dibalik suara aplikasi Siri itu , bahkan pengguna iPhone sekalipun belum tentu tau .

Banyak yang bertanya sebenarnya siapa yang ngomong di iPhone , manusia atau program robot ? Tapi jarang sekali orang yang bisa menjawab . Namun semua misteri suara Siri ini telah terkuak .

Ada yang bilang bahwa aplikasi Siri diisi dengan oleh artis , namun ternyata anggapan itu tidaklah benar .
Adalah Susan Bennet , seorang wanita yang tinggal di Atlanta Amerika Serikat yang menjadi tokoh utama dalam pengisi suara aplikasi Siri yang begitu popular di kalangan pengguna iPhone . Pengumuman ini belum lama dirilis ke publik , dan memang baru saja di umumkan setelah usia Siri menginjak 2 tahun .

Bennet mengaku bahwa suaranya pertama kali direkam pada juli 2005 dan ia harus membaca beberapa baris kalimat selama 4 jam dalam sehari . Untuk memperkuat pengakuan tersebut CNN mendatangkan ahli forensik audio untuk membuktikan kebenaran bahwa Bennet lah pemilik suara Siri itu , dan ya ... memang benar Siri dan Bennet adalah sama .

Pihak Apple sendiri belum memberikan konfirmasi terhadap pengakuan Bennet ini , namun Bennet dengan yakin mengatakan "Oh saya tahu , itu suara saya . Dan itu memang benar saya ." .

Dan inilah Foto Susan Bennet si Pengisi Suara Siri .


0 comments:

Banner2

Banner2

Banner3

Banner3

Banner4

Banner4

Special offer

Banner Slot


Gratis pemasangan 1 bulan.
Dapatkan sekarang !


Promo !


details

Contact us

We would be happy to hear from you!

Aldo Vertigo
Jawa Tengah
Indonesia

Contact us